Abon Daging Sapi

Resep Abon Daging Sapi

Bahan Abon Daging Sapi :


  • Daging sapi tanpa lemak dan urat, 1 kg, potong kasar
  • Air, 3 liter
  • Santan, 250 ml dari 1 butir kelapa
  • Daun salam, 2 lembar
  • Lengkuas, 1 cm, memarkan
  • Minyak goreng, 500 ml

Bumbu Halus :

Abon Ayam Daun Jeruk

Resep Abon Ayam Daun Jeruk

Bahan Abon Ayam Daun Jeruk :

  • Fillet ayam, 1 kg
  • Daun jeruk, 8 lembar, buang tulang daunnya dan iris tipis
  • Serai, 2 batang, memarkan
  • Santan, 100 ml dari 1/2 butir kelapa
  • Garam, secukupnya
  • Air, 2 liter
  • Minyak goreng, 250 ml

Bumbu halus :

  • Bawang putih, 5 siung
  • Bawang merah, 8 butir
  • Cabai merah, 3 buah
  • Kemiri, 4 butir
  • Kunyit, 1 cm
  • Garam, secukupnya
  • Gula merah, secukupnya

Abon Ebi

Resep Abon Ebi

Bahan Abon Ebi :

Bumbu halus :

Abon Nangka Muda

Resep Abon Nangka Muda

Bahan Abon Nangka Muda :

  • Nangka muda ( tewel ), 3 kg, kupas dan cuci bersih
  • Udang kupas, 500 gram
  • Air, 2 liter
  • Minyak goreng, 750 ml

Bumbu halus :

Abon Jantung Pisang

Resep Abon Jantung Pisang

Bahan Abon Jantung Pisang :

  • Jantung pisang, 500 gram
  • Kaldu daging sapi bubuk, 2 sendok makan
  • Daun salam, 2 lembar
  • Lengkuas, 1 cm, memarkan
  • Air, 1 liter
  • Minyak goreng, 500 ml

Bumbu Halus :

Abon Lengkuas

Resep Abon Lengkuas

Bahan Abon Lengkuas :

  • Lengkuas, 1 kg, kupas, cuci bersih
  • Daging sapi tanpa lemak dan otot, 500 gram
  • Daun salam, 1 lembar
  • Air, 1 liter
  • Santan, 100 ml
  • Minyak goreng, 750 ml

Bumbu Halus :

  • Bawang merah, 6 butir
  • Bawang putih, 3 siung
  • Kunyit, 1 cm, bakar
  • Ketumbar, 1 sendok teh
  • Garam, secukupnya
  • Gula merah, secukupnya
  • Kaldu sapi bubuk, 1 sendok teh
  • Air asam, 1 sendok teh

Resep Abon Ikan

Resep Abon Ikan

Bahan Abon Ikan :

Bumbu halus :

  • Bawang merah, 6 butir
  • Bawang putih, 3 siung
  • Kunyit, 2 cm
  • Ketumbar, 1 sendok teh
  • Daun jeruk, 1 lembar
  • Garam, secukupnya

Tips Sukses Membuat Abon

Tips Sukses Membuat Abon

Proses pembuatan abon sebenarnya tidak terlalu susah, hanya butuh ketelatenan pada proses pencabikan bahan menjadi serat yang lebih halus. Bagi yang memiliki mesin pencabik, membuat abon merupakan pekerjaan yang mudah dan menyenangkan. Namun bagi yang tidak memilikinya, jangan berkecil hati, anda tetap bisa membuat abon. Agar abon buatan anda rasanya enak dan teksturnya bagus, ikuti saja tipsnya berikut ini :
  • Pilihlah bahan yang masih segar dan berkualitas baik, agar hasil abonnya juga berkualitas. Jika membuat abon daging sapi, pilihlah daging yang tidak banyak lemaknya dan jaringan ikat atau biasa dikenal dengan otot sapi. Sedangkan untuk membuat abon dari nangka muda atau keluwih, pilihlah yang muda karena selain daging buahnya banyak, beton / biji nangka mudanya juga sedikit.
  • Untuk mendapatkan abon yang gurih, tambahkan saja santan. Lebih disarankan santannya diperas dari buah kelapa segar.

Sop Buntut


Membuat Sop Buntut

Sop-Buntut
Sop buntut adalah jenis masakan berkuah yang sudah terkenal terutama di pulau jawa. Jenis sop ini sesuai dengan namanya berbahan dasar buntut sapi. Dengan bahan buntut sapi inilah membuat sop buntut memberikan rasa yang membedakan dengan sop lainnya.

Bahan 
  • 1 kg buntut sapi
  • 1.5 ltr air
  • 250 gr kentang, potong-potong
  • 300 gr wortel, potong-potong
  • 3 batang seledri, ikat
  • 5 butir bawang putih, bakar dengan kulitnya
  • 10 butir bawang merah, bakar dengan kulitnya
  • 1 sdt merica bubuk
  • 1 butir biji pala
  • 5 butir cengkeh
  • 4 cm jahe, belah dan memarkan
  • 2 butir bawang putih, bakar dengan kulitnya dan memarkan
  • Garam dan penyedap rasa sesuai selera

Adonan Pizza


Membuat Adonan Pizza

Adonan-Pizza

Sebelum membuat pizza, terlebih dahulu harus disiapkan adonan sebagai bahan dasar pembuatan pizza. Memiliki adonan yang baik akan membantu kita untuk mendapatkan bentuk pizza yang indah dan rasa pizza yang enak dirasakan dilidah serta renyah. Oleh karenanya penyiapan adonan pizza merupakan hal yang penting dan mendasar untuk menghasilkan pizza yang lezat.

Bahan Dasar 

Kwetiau Rebus Kikil


Resep memasak kwetiau kikil

Kwetiau-Kikil
Kwetiau adalah makanan sejenis mie yang berbentuk lebih lebar dan pipih dan biasanya berwarna putih. Kwetiau rebus kikil, sama dengan masakan jenis mie lainnya yaitu mie kwetiau dicampur dengan kikil atau kaki sapi. Kaki sapi disini tentunya yang digunakan adalahdagingnya, bukan tulangnya. Berikut resep masakan kwetiau kikil.

Bahan

Kwetiau Siram Ayam


Cara Membuat Kwetiau Siram Ayam

Kwetiau Siram Ayam
Kwetiau adalah sejenis mie yang penampilan agaklebar dan pipih. Kwetiau dilihat dari namanya sudah bisa ditebak berasal dari daratan cina. Seiring dengan menyebarnya keturunan tionghoa di bumi nusantara, kwetiau juga semakin dikenal di seluruh nusantara, terutama di kota besar yang sudah terdapat jajanan kwetiau ini. Jenis masakan kwetiau inipun juga sudah sangat beragam, yang konon menyesuaikan cita rasa masarakat setempat. Berikut disajikan cara membuat kwetiau siram ayam.

Bahan
  • Kwetiau 50 gram, rebus, potong-potong
  • Ayamcincang 100 gram
  • Wortel 1 buah, potong dadu
  • Kacang polong 2 sendok makan
  • Air kaldu ayam 100 ml
  • Minyak goreng 2 sendok makan
  • Daun bawang 2 tangkai, potong kasar
  • Margarin 2 sendok teh

Pan Pizza


Cara Membuat Pan Pizza

Pan-Pizza
Pizza adalah martabak khas asal Italia. Dengan berkembangnya dunia modern, pizza juga berkembang mulai dari namanya beragam hingga rasa dan bentuknya juga beragam. Pan Pizza adalah salah satu dari ragam perkembangan pizza. Berikut resep cara membuat pan pizza, namun sebelumnya anda harus menyiapkan adonan pizza yang anda dapat baca pada artikel lain pada web site ini.

Bahan
  • Adonandasar kulit pizza I , 1/2 resep
  • Brokoli, 100 gram, potong per kuntum, rebus sebentar
  • Paprikan merah, 1/2 buah, potong panjang
  • Bawang bombay, 1/2 buah, potong panjang
  • Daging lulur dalam, 75 gram, iris tipis
  • Sausbarbeque, 2 sendok makan, siap pakai
  • Tomato concase, 3 sendok makan
  • Minyak zaitun, 2 sendok makan
  • Keju mozarella, 100 gram

Getuk Bintang Goreng


Resep Getuk Bintang Goreng

Getuk Bintang Goreng
Getuk makanan khas jawa dahulu kala sangat konvensional. Namun dengan berkembangnya peradaban Indonesia timbul pula getuk yang di rekayasa dengan cita modern menyesuaikan dengan zaman. Getuk Bintang Goreng adalah salah satu bentuk metamerfosa getuk kuno. Bahan getuk kontemporer ini tetap saja dari singkong. Berikut resep dan cara membuat getuk bintang goreng.

Bahan
  • Singkong500 gram, kupas, potong-potong, cuci bersih
  • Gula merah sisir, 80 gram
  • Gula pasir, 50 gram
  • Garam, 1/2 sendok teh
  • Air, 50 ml
  • Daunpandan, 1 lembar, simpulkan
  • Minyak goreng, 700 ml
  • Tepung singkong atau tapioca  25 gram
  • Lapisan Getuk Bintang Goreng
  • Telur ayam, 1 butir
  • Tepungberas, 50 gram
  • Tepung tapioka, 25 gram
  • Air, 125 ml

Rujak Buah


Cara Membuat Rujak Buah

Rujak-Buah
Rujak buah banyak disukai terutama oleh kaum wanita. Banyak resep rujak di seluruh nusantara yang pada umumnya disesuaikan dengan lidah atau rasa masarakatsetempat. Berikut resep rujak yang tidak salah untuk dicoba.

Buah
  • 1 buah ubi merah, serut tipis
  • 1 buah bangkuang, potong setebal 1/2 cm
  • 10 buah jambu air, dipotong-potong
  • 3 buah kedondong, dipotong-potong
  • 1/2 buah mangga setengah matang, diserut halus
  • 1/3 buah nanas, dipotong-potong

Bakmi Ketoprak


Cara Membuat Bakmi Ketoprak Solo

Bakmi Ketoprak Solo
Bakmi ketoprak adalah makanan khas yang banyak dijajakan di daerah Solo. Bakmi ini merupakan campuran kaldu atau daging dengan bumbu khas solo yang menghasilkan rasa yang gurih spesifik rasa solo. Berikut kami sajikan resep membuat bakmi ketoprak tersebut.

Bahan
  • Mie basah, 200 gram
  • Taoge, 75 gram, siangi, rebus 1/2 matang
  • Kol, 50 gram, iris tipis
  • Seledri, 1 batang, iris tipis
  • Bawang merah goreng secukupnya
  • Kerupuk kanji warna merah secukupnya
  • Kacang tanah goring, utuh, 25 gram

Burgo


Resep Membuat Burgo

Burgo
Burgo adalah salah satu makanan khas Palembang. Makanan ini berbahan dasar tepung beras yang dibentuk seperti gulungan. Burgo dinikmati dengan kuah bersantan dengan ditambah irisan ikan sebagai penyedap masakan tersebut.

Bahan

  •  250 gr tepung beras
  •  50 gr tepug sagu
  • 1 sdm kapur sirih
  • 500 ml air biasa
  •  500 ml santan
  • 3 lembar daun salam
  • Garam secukupnya
  • 250 gr ikan gabus, direbus, disuwir halus